Ketidakprofesionalan Anggota Satlantas Polres Kediri, Palanggar Lalu Lintas Dipingpong
Jatimpedia| Warga Plemahan, Kabupaten Kediri baru-baru ini mengalami kejadian yang sangat tidak menyenangkan dan menimbulkan kekecewaan mendalam terhadap institusi kepolisian. Seorang warga lokal terjaring tilang oleh Satuan Lalulintas Polres Kediri, dengan unit kendaraan Ayla yang dinyatakan tidak memenuhi persyaratan berkendara. Namun, masalah semakin rumit ketika diketahui bahwa jadwal sidang yang ditetapkan, yaitu pada 11 April ...