Mobil Pikap Celaka di Tol Jombang, 2 Orang Dilarikan ke Rumah Sakit
Jombang (beritajatim.com) – Mobil pikap Toyita Kijang nopol R 8143 QM mengalami kecelakaan di tol Jombang-Mojokerto (Jomo) KM 682+600 A, Kamis (14/11/2024). Dugaan sementara, kecelakaan tersebut terjadi dipicu oleh sopir pikap mengantuk. Akibat kecelakaan tersebut dua orang mengalami luka berat dan dilarikan ke RSUD Jombang. Mereka adalah Arif Mubtadi (31), warga Desa Karangkemiri Kecamatan Karanglewas ...