Articles for tag: berita kota kediri, musrenbang, musrenbang kota kediri, pembangunan, pemkot kediri

Redaksi

Pemkot Kediri Sosialisasi Musrenbang di Tingkat Kelurahan untuk Persiapan Pembangunan 2026

Kediri (beritajatim.com) – Pemerintah Kota Kediri melalui Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) menggelar sosialisasi Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) di tingkat kelurahan, sebagai langkah awal dalam perencanaan pembangunan Kota Kediri tahun 2026. Acara yang berlangsung di Ruang Joyoboyo Pemkot Kediri ini dihadiri oleh perwakilan kelurahan, kecamatan, Dinas Kesehatan, Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, ...

Redaksi

CMA CGM Foundation dan Happy Hearts Indonesia Renovasi Sekolah di Surabaya

Surabaya (beritajatim.com) – Dalam upaya meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia, CMA CGM Foundation dan Happy Hearts Indonesia telah berhasil merampungkan renovasi SMP Tri Guna Bhakti di Surabaya. Sekolah yang sempat rusak parah akibat bencana angin kencang pada tahun 2020 kini telah berubah menjadi tempat belajar yang nyaman dan inspiratif. Renovasi yang dilakukan mencakup perbaikan 7 ...