Articles for tag: its, pertamuda seed and scale, surabaya

Redaksi

Mahasiswa ITS Asal Bali Masuk Top 3 Pertamuda Seed and Scale 2024 Berkat Alat Pembersih Solar Panel

Surabaya (beritajatim.com)– Dua mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) asal Bali, I Putu Evan Priya Saguna dan I Ketut Rama Adi Widhiarta, berhasil masuk dalam Top 3 Pertamuda Seed and Scale 2024 kategori energi founder. Inovasi mereka berupa alat pembersih panel surya otomatis bernama PV Cloost berhasil menarik perhatian juri dalam kompetisi yang diselenggarakan oleh ...