Articles for tag: headline, jatim, khofifah-emil, pilgub jatim 2024, pilkada jatim 2024, sengketa pilkada jatim, surabaya

Redaksi

Tim Hukum Khofifah-Emil Ungkap Fakta Menohok Bantah Risma-Gus Hans

Caption: Tim Hukum Khofifah-Emil di MK Surabaya (beritajatim.com) – Mahkamah Konstitusi (MK) menggelar sidang lanjutan perkara Pilgub Jatim nomor 265/PHPU.GUB-XXIII/2025, di Jakarta, Jumat (17/1/2025). Sidang kali ini, hakim MK memberi kesempatan pihak termohon, yakni KPU Jatim dan pihak terkait (Tim Hukum Khofifah-Emil) untuk menyampaikan eksepsi. Koordinator Hukum TPP Khofifah-Emil, Edward Dewaruci menyampaikan, semua dalil gugatan ...

Redaksi

Pesan KH Marzuki Mustamar untuk Masyarakat Jatim: Jaga Persatuan Pasca Pemilu

Surabaya (beritajatim.com) – Tokoh Nahdlatul Ulama (NU), KH Marzuki Mustamar mengajak masyarakat Jawa Timur untuk tetap menjaga kerukunan dan persatuan usai gelaran Pilkada dan Pilgub Jatim 2024. Dalam keterangannya, ia menekankan pentingnya menjaga kebersamaan, terutama bagi warga NU. Kiai Marzuki meminta agar masyarakat dapat menerima hasil pemilu dengan lapang dada. “Untuk seluruh warga Jawa Timur, ...

Redaksi

Tim Risma-Gus Hans Ungkap Fakta Anomali

Surabaya (beritajatim.com) – Tim pemenangan pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur, Tri Rismaharini dan Gus Hans, membeberkan sejumlah anomali yang terjadi dalam perolehan suara Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Timur 2024. Hal ini diungkapkan pada Senin (2/12/2024) oleh Ketua Tim Pemenangan, Kiai Haji Imam Buchori Cholil atau yang akrab disapa Ra Imam. Ra Imam ...

Redaksi

Ning Lia Optimistis Khofifah-Emil Menang Telak 65 Persen

Surabaya (beritajatim.com) – Kemenangan tebal diprediksi sudah di depan mata bagi Khofifah-Emil di Pilgub Jatim 2024. Hal ini tampak antusias dari masyarakat yang membludak setiap cagub Khofifah-Emil turun melakukan penyapaan kepada masyarakat Jawa Timur. “Saya sangat optimistis yakin menang 70 persen untuk Khofifah-Emil,” kata Ning Lia Istifhama, salah seorang keponakan dari Khofifah, saat ditemui di ...

Redaksi

Berjalan Kaki ke TPS Margorejo Surabaya, Emil dan Arumi Ajak Warga Nikmati Pesta Demokrasi

  Surabaya (beritajatim.com) – Calon Wakil Gubernur Emil Dardak bersama istrinya, Arumi Bachsin, menyalurkan hak pilih mereka di TPS 015 Margorejo Indah, Kelurahan Margorejo, Rabu (27/11/2024). Mereka tiba di TPS tepat pukul 08.00 pagi dan mencoblos 22 menit kemudian. Berjalan kaki sejauh 200 meter dari kediamannya, Emil dan Arumi tampak santai dengan pakaian serba putih ...

Redaksi

Melihat Aktivitas Cagub Jatim Luluk Nur Hamidah Sebelum Nyoblos di TPS 003 Brodot Jombang

Jombang (beritajatim.com) – Cagub (Calon Gubernur) Jawa Timur Luluk Nur Hamidah mencoblos di TPS 003 Desa Brodot Kecamatan Bandarkedungmulyo Kabupaten Jombang dalam Pilkada Serentak 2024, Rabu (27/11/2024). Untuk itu, sejak Selasa (26/11/2024) malam, Luluk Bersama sang suami sudah di rumahnya Desa Brodot. Sebelum ke kampung halamannya, Luluk sempat berziarah ke makam KH Asyari yang ada ...

Redaksi

Sebelum Nyoblos, Risma Sarapan Nasi Kotak Bersama Warga Jajar Tunggal Surabaya

Surabaya (beritajatim.com) – Calon gubernur (Cagub) Jawa Timur nomor urut 3 Tri Rismaharini dan keluarga akan menggunakan hak suaranya di TPS 16 Kelurahan Jajar Tunggal, Kecamatan Wiyung, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (27/11/2024) pagi ini. Sebelum berangkat ke TPS, mantan menteri sosial ini tampak bercengkrama dengan keluarga dan warga sekitar kediamannya. Risma mempersilahkan warga yang datang ...

Redaksi

Jelang Coblosan, Risma Bertemu Pengasuh PP Sunan Drajat Lamongan

Lamongan (beritajatim.com) – Calon Gubernur Jawa Timur, Tri Rismaharini, mengunjungi Pondok Pesantren Sunan Drajat yang berlokasi di Dusun Banjaranyar, Desa Banjaranyar, Kecamatan Paciran, Kabupaten Lamongan. Kunjungan ini merupakan momen berharga untuk bersilaturahmi sekaligus menimba ilmu atau “ngangsu kaweruh” dari ulama sepuh yang sangat dihormati di Jawa Timur, Prof. Dr. KH Abdul Ghofur, Pengasuh Pondok Pesantren ...

Redaksi

27 November Datang ke TPS, Jangan Golput!

Surabaya (beritajatim.com) – Cawagub Jatim nomor urut 2, Emil Elestianto Dardak menyapa ratusan anak muda yang tergabung dalam Generasi Emas Nusantara (GEN) Jatim. Emil mengajak agar anak muda tidak golput dan menyalurkan suaranya ke TPS pada 27 November 2024. “Sekali lagi jangan golput. Memang 27 November itu hari libur, tapi TPS tetap buka untuk mencoblos ...

Redaksi

Jelang Masa Tenang, Risma-Gus Hans Dapat Dukungan dari Relawan Prabowo Jatim

Magetan (beritajatim.com) – Jelang masa tenang, paslon (pasangan calon) nomor urut 03 dalam Pilgub Jatim Tri Rismaharini-KH Zahrul Azhar Asumta (Risma-Gus Hans) mendapatkan suntikan energi baru. Pasangan yang diusung PDIP ini mendapat dukungan dari relawan pemenangan Prabowo yang tergabung dalam Konco Prabowo (Kopra) Nusantara. Deklarasi dukungan yang dihadiri ratusan relawan itu digelar di Magetan, Kamis ...