Articles for tag: fakultas kedokteran gigi unair, resmi dibuka, uk petra surabaya

Redaksi

Resmi Dibuka! UK Petra Surabaya Kini Ada Fakultas Kedokteran Gigi Berteknologi Canggih

Surabaya (beritajatim.com) – Universitas Kristen Petra (UK Petra), Surabaya, kini semakin memperluas kontribusinya di dunia pendidikan dengan resmi membuka Fakultas Kedokteran Gigi (FKG). Berdasarkan Keputusan Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi Nomor 72/A/O/2024, kampus swasta terbaik di Jawa Timur ini siap mencetak dokter gigi yang unggul dan berdaya saing global. Dekan FKG UK Petra, Roberto ...

Redaksi

Meroket! UK Petra Surabaya Naik 70 Peringkat di QS AUR 2025

Surabaya (beritajatim.com) – Universitas Kristen (UK) Petra Surabaya berhasil meraih prestasi membanggakan dengan naik 70 peringkat dalam Quacquarelli Symonds-Asia University Rankings (QS-AUR) 2025. Kenaikan ini sekaligus menempatkan UK Petra Surabaya masuk dalam Top 100 universitas di Asia Tenggara, dan berada di peringkat 581-600 di Asia. “Kami sangat bersyukur kepada Tuhan atas pencapaian luar biasa ini. ...