Pengendara Motor di Jombang Tewas Usai Tabrak Pagar
Jombang (beritajatim.com) – Seorang pengendara sepeda motor mengalami kecelakaan tunggal di Jl Raya Desa Janti, Kecamatan Mojoagung, Kabupaten Jombang, Minggu (19/1/2025) sekitar pukul 15.15 WIB. Korban yang diketahui bernama Fakih Arif Susanto (53) menabrak pagar hingga meninggal di lokasi kejadian. Menurut informasi yang dihimpun, Fakih mengendarai sepeda motor Honda Supra Fit S-2873-OI dari arah utara ...