Jangan Panik, Angka Kematian Sapi di Bawah 5 Persen!
Jember (beritajatim.com) – Para peternak sapi di Kabupaten Jember, Jawa Timur, diminta tak panik dengan merebaknya penyakit mulut dan kuku (PMK). Penyakit tersebut masih bisa disembuhkan. ”Angka kematian ternak sapi masih di bawah 5 persen, bila dilakukan pengobatan dan perawatan secara tepat dan intensif,” kata Purnaning Dhian Isnaeni. dosen Program Studi Peternakan Universitas Jember, sebagaimana ...